Tuesday, February 10, 2009

Omelet Toping Jamur










Bahan-bahan:
5 butir telur dikocok
1/2 sdk teh garam
1/2 sdk teh lada bubuk
1/2 sdk teh bumu penyedap
1/2 sdk teh kecap inggris
25 cc air
1/4 sdk teh pala bubuk

Bahan topping :
3 siung bawang putih dicincang
1 bh bawang bombai dipotong-potong
100 gr udang dikupas kulitnya dan dipotong2
1/2 bh paprika dipotong2
150 gr jamur merang dielah menjadi 2
3 lbr keju di iris-iris
1 sdk makan mentega untuk menumis

Cara pembuatan:
1.Topping: tumislah bawang putih sampai harum baunya. masukan bawang bombai, paprika.
Aduk2 hingga 1/2 layu.
2.Masukan jamur, udang. aduk hingga rata dan sisihkan.
3. Panaskan wajan buat dadar telur yang agak tebal, taburi topping yang telah jadi ditambahkan keju.
4. Tutup wajan hingga masak
5. Hidangkan panas-panas untuk 5 porsi

Menu ini sangat cocok untuk sarapan pagi, dan menyehatkan

Tag: Aneka Masakan:Resep Masakan:Bumbu Dapur:Aneka Kuliner:Wisata Kuliner

No comments: